Cara Daftar Paket 32GB Tri 60RB

Pada kesempatan kali ini admin akan bagikan sebuah tutorial tentang cara daftar paket 32GB Tri. Yuk langsung simak dan ikuti caranya sampaai akhir ya.

Salah satu paket internet Tri (3) yang paling banyak di incar konsumen yaitu paket Tri 32GB. Harganya Rp 60.000 mendapatkan kuota besar dengan harga murah.

Dulu harganya 45 Rb yang bisa di akses melalui dial *123*111*1# dan *111*1#. Namun sekarang cara aktivasinya berbeda.

Paket data internet Tri tidak serta merta memberikan 32 GB sepenuhnya di semua jaringan. Pembagiannya sebagai berikut :

  1. 32 GB, 2 GB di semua jaringan dan 30 GB di jaringan 4G
  2. 30 GB hanya bisa digunakan 1GB/hari di jaringan 4G
  3. Gratis nelpon 30 menit ke semua operator dengan masa berlaku 30 hari
  4. Berlaku perpanjangan otomatis
  5. Data bisa digunakan 24 jam tanpa pembagian waktu

Cara Daftar Paket 32GB Tri

Mengisi pulsa sebesar 60 ribu, kemudian pilih salah satu cara di bawah ini.

1. Melalui SMS

  • Buka aplikasi pesan di HP Anda.
  • Ketik pesan dengan format MAV (spasi) 462613 kirim ke 234
  • Jika pulsa Anda mencukupi akan ada balasan bahwa Paket Non Stop 46 berhasil di daftarkan.

2. Melalui Aplikasi BIMA+ atau Langsung ke Website Tri

Cara ini dapat di akses melalui aplikasi Bima+ atau langsung ke website Tri

  • Pertama, silahkan kunjungi url https://bima.tri.co.id/home-detail/97/32GB-%25213-30Min-30-Hari
  • Alihkan browser ke aplikasi Bima+ untuk mempermudah pembelian
  • Lanjutkan dengan mengklik tombol beli
  • Apabila pendaftaran berhasil dilakukan akan ada SMS yang masuk ke HP Anda

3. Melalui Whatsapp Official Tri

Melalui aplikasi Whatsapp ini pelanggan dapat langsung mengaktifkan paket yang di inginkan.

Caranya cukup dengan mengirimkan pesan chat melalui no Whatsapp resmi Tri di 0899-9800-123 dengan menjelaskan maksud Anda menghubungi mereka yaitu akan mengaktifkan paket internet nonstop 4G 32GB.

4. Melalui Customer Service Tri

Mengaktifkan paket internet melalui CS Tri dengan cara langsung berbincang dengan menelpon 123. Kemudian jelaskan paket internet yang akan Anda aktifkan. Pastikan pulsa Anda cukup untuk melakukan pendaftaran karena akan dikenakan tarif telpon sebesar 300 rupiah.

Baca Juga : Paket Tri 32GB 45ribu

Pertanyaan Yang Sering Muncul dari Para Pengguna Paket Internet Tri 32GB

1. Bagaimana cara berhenti berlangganan paket ini?

Jawabannya adalah cukup mengirimkan SMS ke 234 dengan format STOP (spasi) LTE.

2. Bagaimana jika kuota 1GB tidak habis dalam 1 hari?

Melalui mengirimkan SMS ke 234 dengan format INFO (spasi) 4G atau bisa juga SMS ke 111 dengan format INFO (spasi) KUOTA atau bisa dengan dial ke *123#. Ini adalah cara mealkukan pengecekan jumlah pemakaian data internet.

3. Bagaimana jika kuota 16 GB habis dalam 1 hari?

Bila kuota harian sebesar 1GB habis digunakan, maka kuota utama sebesar 2GB akan digunakan, begitupun dengan hari-hari berikutnya.

4. Bagaimana jika kuota 16GB tidak habis dalam 1 hari?

Jika kuota harian sebesar 16GB tidak habis digunakan dalam 1 hari maka kuota tersebut di anggap hangus dan akan di gantikan dengan kuota full 1 GB lagi di hari berikutnya.

5. Kenapa kuota utama 26GB habis lebih dulu?

Kuota internet yang 30 GB hanya bisa digunakan di jaringan 4G. Jika Anda menggunakan internet di jaringan 3G maka otomatis yang di sedot adalah kuota utama yang 26 GB. Untuk itu pastikan menggunakan jaringan 4G untuk internetan.

6. Kenapa kuota yang saya dapatkan Cuma 3GB saja?

Jika Anda cek melalui aplikasi Bima+ atau melalui SMS yang tampil Cuma 36GB dimana 26GB kuota utama dan 1GB kuota harian, selebihnya akan terakumulasi di hari berikutnya. Itulah sebabnya kuota harian akan terganti setiap harinya selama 30 hari.

Kesimpulan

Anda bisa menikmati paket murah berkualitas selama 30 hari dengan mengaktifkan paket internet Tri 32 GB seharga Rp 60 ribu. Semoga informasi tentang cara daftar paket 32GB Tri di atas bisa berguna untuk kalian semua.

Tinggalkan komentar